Gerbang-Gerbang Logika Dasar (Teknik Digital)
OLEH :
RIFKI FIRDAUS(1510952060)
ALFIKRI (1510952024)
DOSEN PENGAMPU :
TEKNIK ELEKTRO
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS ANDALAS
PADANG
2016
Referensi :
Wijanarka. N, Wijaya. 2006. Teknik Digital.
Jakarta: Erlangga
Pada tahun 1854 George Boole menciptakan logika simbolik yang sekarang dikenal dengan aljabar Boole. Setiap peubah (variabel) dalam aljabar Boole hanya memiliki dua keadaan atau dua harga, yaitu "keadaan benar" yang dinyatakan dengan " 1 " atau "keadaan salah" yang dinyatakan dengan " 0 "
Kemudian aljabar Boole diwujudkan berupa sebuah piranti atau sistem yang disebut "Gerbang Logika".
Pengertian Gerbang Logika
Gerbang logika adalah blok bangunan dasar untuk membentuk rangkaian elektronika digital, yang digambarkan dengan simbol-simbol tertentu yang ditetapkan.
Sebuah gerbang logika memiliki beberapa masukan tetai hanya memiliki satu keluaran.
Macam-Macam Gerbang Logika Dasar
1. Gerbang Logika OR
2. Gerbang Logika AND
3. Gerbang Logika NOT(INVERTER)
1. Gerbang Logika OR
Gerbang Logika OR memiliki dua atau lebih isyarat masukan (input) tetapi hanya memiliki satu isyarat keluaran(output).
Jika salah satu isyarat masukannya 1, maka sinyal keluarannya 1.
Dalam Persamaan aljabar Boole, ditulis dengan : A+B=Y
Lambang Gerbang OR
Tabel Kebenaran Gerbang OR
Gerbang Logika OR dapat dianalogikan dengan model saklar lampu yang dirangkai paralel.
Dengan input A = Low(0) dan Input B=High(1)
Gerbang Logika OR juga dapat dianalogikan sebagai model saluran air yang dipasang paralel.
Model Keran OR
Pemodelan Gerbang Logika OR dengan Dioda.
Model Dioda OR
Bentuk Rangkaian Gerbang Logika OR dengan Dioda.
Gerbang OR dengan 3 Input.
Gerbang OR dengan 3 Input logikanya sama dengan gerbang OR 2 input,
dimana jika salah satu input nya 1 maka outputnya akan 1.
Adapun persamaan aljabar boole nya :A+B+C=Y
Gerbang OR 3 Input
Tabel Kebenaran OR 3 Input
Penerapan Gerbang Logika OR
Gerbang logika OR memiliki Penerapanyang luad dalam bidang elektronika
digital, contohnya Encoder dari Decimal ke Biner dan sebagai
Kendali/Pengatur dalam Osilator.
Rankaian Encoder
rangkaian osilator OR
Analisis Pewaktuan (Timing Analysis).
Analisis Pewaktuan berguna untuk menganalisis tanggapan output dari
sebuah gerbang dan untuk menganalisis pergantian nilai maksimum, dimana
cara menganalisisnya disebut dengan Diagram Pwaktuan.
Diagram Pewaktuan sendiri berupa grafik perubahan level keluaran terhadap perubahan level masukan pada waktu tertentu.
Diagram Pewaktuan Gerbang OR
Diagram Pewaktuan OR Dinyatakan dalam Deret Biner
2. Gerbang Logika AND
Gerbang logika yang apabila salah satu input nya 0 maka outputnya juga akan 0.
jika kedua input bernilai 1 maka outputnya bernilai 1. Aljabar Boole nya A.B=Y .
Lambang Gerbang AND
Tabel Kebenaran AND
Gerbang Logika AND dapat dianalogikan dengan model saklar lampu yang dirangkai seri.
Model Saklar AND
Tabel Kebenaran Saklar AND
Pemodelan Gerbang Logika AND dengan Dioda.
Model Dioda AND
Gerbang Logika AND dengan 3 Input.
Gerbang logika AND dengan 3 input, logikanya sama dengan 2 input. dimana
jika salah satu dari 3 input tersebut nilai nya 0 maka hasilnya akan 0
juga. Aljabar Boole nya : A.B.C=Y
Lambang Gerbang Logika AND 3 Input

Lambang Gerbang Logika AND 3 Input
Tabel Kebenaran Gerbang Logika AND 3 Input
Analisis Pewaktuan (Timing Analysis) gerbang logika AND.
Diagram Pewaktuan AND
Diagram Pewaktuan AND Dinyatakan Dalam Deret Biner
Penerapan Gerbang Logika AND.
Gerbang Logika AND dapat digunakan sebagai fungsi pengatur atau kendali
Enable (mengaktifkan) dan kendali (Disable) (monon-aktifkan) suatu
rangkaian elekronik.
Penggunaan Gerbang AND Dalam Osilator
Menggunakan Rangkaian Terpadu atau IC Gerbang-gerbang Logika.
Gerbang Logika AND dan OR tersedia dalam kemasan IC.
Beberapa Daftar IC yang didalamnya terintegrasi Gerbang AND dan OR, diantaranya :1. 7408 (74HC08)
Kemasan IC yang berisi empat gerbang logika AND,masing-masing memiliki dua input.
2. 7411 (74HC11)
Kemasan IC yang berisi dua gerbang logika AND, masing-masing memiliki tiga input.
3. 7412 (74HC12)
Kemasan IC yang berisi dua gerbang logika AND, masing-masing memiliki tiga input.
4. 7432 (74HC32)
Kemasan IC yang berisi empat gerbang logika OR dua masukan.
Gerbang OR dan AND yang Terintegrasi di Dalam IC
3. Gerbang Logika NOT (INVERTER) ATAU PEMBALIK ATAU COMPLEMENT
Merupakan sebuah gerbang logika yang memiliki satu input dan satu output yang berfungsi sebagai pembalik.
Persamaan aljabar Boole nya ditulis :
Lambang Gerbang Logika NOT
Tabel Kebenaran Gerbang Logika NOT
Pemodelan Gerbang Logika NOT dengan Dioda.
Model Dioda NOT
Analisis Pewaktuan (Timing Analysis) gerbang logika NOT.
Diagram Pewaktuan NOT
Gerbang Logika NOT yang Terintegrasi Dalam IC
Gerbang Logika Inverter Ganda.
Merupakan sebuah gerbang logika NOT yang dipasang 2 buah, sehingga Input
pada Gerbang NOT pertama merupakan output gerbang NOT kedua.
Persamaan aljabar Boole untuk inverter ganda ditulis :
Not Ganda Dengan Input 0
NOT ganda dengan input 0 yang dipasang LED
NOT ganda dengan Input 1
NOT ganda dengan input 1 yang dipasang LED
Tabel Kebenaran NOT Ganda








0 komentar